PT Hutama Karya adalah Badan Usaha Milik Negara Indonesia yang bergerak di bidang konstruksi. Perusahaan ini berawal dari perusahaan swasta Hollandsche Beton Maatschappij (HBM) milik Hindia-Belanda yang dinasionalisasi pada tahun 1961 menjadi PN Hutama Karya dan berubah nama menjadi PT Hutama Karya pada tahun 1973.
Sejalan dengan pengembangan inovasi yang terus menerus dan mengikuti kemajuan teknologi konstruksi yang berkembang pesat, PT. Hutama Karya telah mampu menghasilkan produk dengan teknologi tinggi berupa: Jembatan Bentang Panjang (Suspesion Cable Bridge, Balanced Cantilever Bridge, Arch Steel Bridge).
PT Hutama Karya telah memenuhi standar internasional dalam hal kualitas, keselamatan kerja dan lingkungan dengan didapatkannya sertifikasi ISO 9002:1994, OHSAS 18001:1999.
Pada dekade ini, muncul sesosok Change Leader bagi perusahaan yang membawa perubahan disemua lini, baik majerial dan sistemik maupun kepersonaliaan yang membawa pada trend kinerja yang semakin membaik melalui merevitalisasi diri dengan melakukan pengembangan usaha pada sektor swasta dengan pembangunan: High Rise Building (Bakrie Tower, Apartemen), infrastruktur (Jalan TOL).Seiring dengan perkembangan tersebut, kualitas dan mutu tetap menjadi perhatian PT. Hutama Karya. Hal ini terbukti dengan didapatkannya ISO 9001:2000 dan ISO 14001:2004.
Selain itu, berbagai rencana di masa depan dicanangkan, salah satunya adalah menjadi perusahaan terbuka pada tahun 2011.
PT Hutama Karya telah memenuhi standar internasional dalam hal kualitas, keselamatan kerja dan lingkungan dengan didapatkannya sertifikasi ISO 9002:1994, OHSAS 18001:1999.
Pada dekade ini, muncul sesosok Change Leader bagi perusahaan yang membawa perubahan disemua lini, baik majerial dan sistemik maupun kepersonaliaan yang membawa pada trend kinerja yang semakin membaik melalui merevitalisasi diri dengan melakukan pengembangan usaha pada sektor swasta dengan pembangunan: High Rise Building (Bakrie Tower, Apartemen), infrastruktur (Jalan TOL).Seiring dengan perkembangan tersebut, kualitas dan mutu tetap menjadi perhatian PT. Hutama Karya. Hal ini terbukti dengan didapatkannya ISO 9001:2000 dan ISO 14001:2004.
Selain itu, berbagai rencana di masa depan dicanangkan, salah satunya adalah menjadi perusahaan terbuka pada tahun 2011.
Kesempatan Berkarir di Hutama Karya (Persero) Desember 2011
Saat ini, kami membuka kesempatan kerja dengan posisi sebagai berikut :
ENGINEER/ OFFICER - Lulusan S1 Teknik Sipil/ Akuntansi, umur maks. 23 thn, terbuka untuk lulusan baru
Catatan : Tanggal penutupan lamaran ini adalah paling akhir tanggal 10 Desember 2011
Bagi kandidat yang tertarik untuk melamar pada posisi ini, silakan akses info detail mengenai uraian pekerjaan, syarat pelamar yang harus dipenuhi serta prosedur pelamaran kerja nya di
sumber : lokerspot