Lowongan PTPN X November 2012 untuk Tingkat D3 & S1

Lowongan PTPN X November 2012 untuk Tingkat D3 & S1

Lowongan PTPN X November 2012 untuk Tingkat D3 & S1. PT. Perkebunan Nusantara X (Persero) adalah Badan Usaha Milik Negara yang mempunyai aktivitas usaha pada industri gula dalam negeri, tembakau serta pada sektor rumah sakit. 

Saat ini, melalui anak usahanya yaitu Pabrik BioEthanol, perusahaan menyediakan Lowongan PT. Perkebunan Nusantara X dengan rincian informasi pekerjaan sebagaimana disampaikan berikut ini :

A) Divisi Kerja : Administrasi - Tingkat Kerja : Supervisor
Posisi Kerja - Kualifikasi Pendidikan :

  • HR - S1 Psikologi/ Hukum
  • GA - S1 Manajemen
  • Finance/ Accounting - S1 Akuntansi
  • Purchasing - S1 Akuntansi/ Manajemen/ Bahasa Inggris
  • IT - S1 Teknik Komputer/ Teknik Informatika
B) Divisi Kerja : Produksi
Tingkat Kerja : Supervisor
Posisi Kerja - Kualifikasi Pendidikan :

  • Fermentasi/ Refinery - S1 Teknik Kimia/ THP
  • WWTP - S1 Teknik Kimia/ Lingkungan
  • Lab/ QC - S1 MIPA/ Kimia/ Biologi
  • Mechanical/ Utility - S1 Mesin
  • Instrument - S1 Elektro/ Teknik Fisika
  • Electric - S1 Elektro
Tingkat Kerja : Foreman
Posisi Kerja - Kualifikasi Pendidikan :

  • Fermentasi/ Refinery - D3 Teknik Kimia/ THP
  • WWTP - D3 Teknik Kimia/ Lingkungan
  • Lab/ QC - D3 MIPA/ Kimia/ Biologi
  • Mechanical/ Utility - D3 Mesin
  • Instrument - D3 Elektro/ Teknik Fisika
  • Electric - D3 Elektro
Kriteria Lainnya :
  1. Pria atau Wanita, berumur paling tinggi 27 tahun
  2. IPK paling rendah 2,75
  3. Memiliki fisik dan mental yang sehat
  4. Bertinggi tubuh paling rendah 155 cm (Pria) atau paling rendah 150 cm (Wanita)
  5. Bisa berkomunikasi dalam bahasa Inggris secara lisan
  6. Tidak mengalami buta warna
  7. Berkelakuan baik dan silakan dibuktikan dengan SKCK dari Kepolisian
  8. Bisa menjalankan program MS Office, Internet dan diprioritaskan bagi kandidat yang paham program AutoCad/ Viso/ Hysys
  9. Bukan merupakan perokok
  10. Bisa bekerja di bawah tekanan
Lowongan Kerja PTPN X November 2012 berlaku hingga paling akhir 19 November 2012. Silakan kirimkan berkas lamaran lengkap lewat pos surat dengan menyertakan Daftar Riwayat Hidup, fotokopi ijazah, transkrip nilai, SKCK & surat keterangan dokter melalui : PPK SAC - ITS, Kampus ITS Keputih, Sukolilo, Surabaya, Jawa Timur - 60111.
Get widget